Tuesday 6 April 2010

Nexian produk Handphone Indonesia?

Di zaman sekarang, Indonesia memiliki operator yang sangat beragam. Tidak hanya GSM saja yang bersaing tetapi juga CDMA. Munculnya operator dari Bakrie Telecom, Mobile 8 dan Smart Telecom membuat kertu CDMA tidak hanya pada Telkom dan dan Indosat saja yang tersedia. Begitu juga dengan GSM, banyak sekali operator, bikin ribet ya teman-teman?
Tapi kebanyakan dari operator-operator itu tidak memuaskan pelanggan, khususnya dalam tarif.Hal ini membuat banyak orang yang memakai multi kartu, yang satu untuk sms, yang satu untuk telpon, dan terkadang yang satu dikhususkan untuk internet. Ribetkan?
Akan tetapi handphone sekarang telah memiliki yang dual sim, malah ada triple sim, ya,,,, disesuaikan dengan selera masyarakat kita.
Salah satu merk yang banyak beredar adalah nexian, banyak orang yang tidak sadar bahwa handphond nexian yang ia pakai adalah buatan anak bangsa kita sendiri..
Bila ingin melihat produknya, silahkan klik link ini

Cintailah produk negeri

2 comments:

  1. Yah saya setuju untuk mencintai produk negeri sendiri, kalau memang sudah memiliki kualitas yang bagus.

    ReplyDelete
  2. Kita dukung dengan membeli produknya gan
    dengan membeli produknya mudah2an dapat membantu mereka mengembangkan produknya
    :)

    ReplyDelete